Program Pascasarjana Ilmu Manajemen (PPIM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis UI dan Tilburg University, Belanda telah melaksanakan program pertukaran pelajar (selama kurang lebih 3 bulan) untuk program Master yang dibiayai oleh program Twin Scholarship dari Frans Seda Foundation. Setelah melalui beberapa tahap seleksi, mahasiswa PPIM FEBUI yang telah berangkat ke Tilburg University adalah P Wisnu Wardono...Read More
Berkenan dengan Pemilihan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan (Diktendik) Berprestasi Tingkat Nasional Tahun 2015, dengan ini di informasikan bahwa telah dilaksanakan seleksi Tenaga Kependidikan Berprestasi untuk Tenaga Pustakawan Tahun 2015 tingkat Universitas Indonesia. Adapun Pemenang dan peringkatnya, Kami mengucapkan selamat kepada Pemenang Pustakawan Berprestasi peringkat 1 kepada : Endang Wahyulestari, S.S. M.Hum ( Kepala Pusat Sumber Belajar FEB...Read More
Berkenan dengan Pemilihan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan Berprestasi Universitas Indonesia Tahun 2015 , dengan ini kami informasikan bahwa telah dilaksanakan seleksi Tenaga Kependidikan Berprestasi untuk Tenaga Administrasi Akademik, Pengelola Keuangan , dan Laboran Tahun 2015 tingkat Universitas Indonesia. Kami mengucapkan selamat kepada Pemenang Pemilihan Tenaga Administrasi Akademik Berprestasi peringkat 3 kepada : Maya Sari, M.M (Staf Kependidikan Program...Read More
AKADEMIKA CPA INDONESIA EDISI4/2015 HLM. 54,55 AKUNTANSI UI TARGETKAN SERTIFIKASI AACSB MERAIH AKREDITASI INTERNASIONAL MERUPAKAN KEBANGGAAN BAGI SEBUAH PERGURUAN TINGGI. APALAGI BILA AKREDITASI TERSEBUT BERGENGSI DENGAN PERSYARATAN YANG TIDAK MUDAH DIRAIH. DEPARTEMEN AKUNTANSI FAKULTAS Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) bertekad meraih akreditasi internasional Association to Advance Collegiate School of Business (AACSB). Keinginan tersebut...Read More
MENGHASILKAN LULUSAN BERKUALITAS Ancella A. Hermawan Ketua Departemen Akuntansi FEB UI Majalah CPA INDONESIA EDISI 4/2015 hlm. 56 DEPARTEMEN AKUNTANSI INGIN MENJADIKAN PARA LULUSANNYA SEBAGAI SARJANA EKONOMI DI BIDANG AKUNTANSI YANG MAMPU MENGANALISI INFORMASI KEUANGAN DAN NONKEUANGAN DALAM MENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN Selama ini, Departemen Akuntansi FEB UI berperan sebagai penyedia tenaga terampil bidang akuntansi. Di...Read More
HUKUMAN MATI Prof. Rhenald Kasali Koran Sindo, Kamis 22 Januari 2015 Ini dongeng klasik China. Begini kisahnya. Fu Tun adalah seorang tokoh yang sangat terkenal di China. Ia penganut ajaran Mohisme (didirikan oleh Motze, inti ajarannya tentang cinta yang universal) yang abdi setia Raja Qin. Suatu ketika, anak tunggal Fu Tun terlibat perkelahian dengan pendudukan...Read More