Muhamad Chatib Basri: Generasi Muda Masih Ada yang Menganggur Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI Anak muda itu mengenakan kaos bertuliskan supreme berwarna jingga. Parasnya halus dan usianya sekitar 25 tahun. Saat itu, ada segelas kopi yang belum habis di mejanya. Tanpa mempedulikan orang lain, ia sibuk memainkan smartphone. Namun, menilik caranya berdandan,...Read More