Maret 2020

Month

Kiki Verico : Wabah Corona dan Perputaran Roda Ekonomi Kiki Verico : Tenaga Ahli Menteri Keuangan Bidang Industri dan Perdagangan Internasional, serta Dosen FEB UI Senin, 2 Maret lalu, pasien pertama penyakit akibat virus corona Covid-19 terkonfirmasi di Indonesia. Pemerintah pusat dan daerah menjalankan beberapa protokol, dari membuka layanan call center, pencegahan, pemeriksaan, pemantauan, hingga...
Read More
Mahasiswa FEB UI Sabet Juara 1 CFA Institute Research Challenge 2020 Rima Noersita Sarvi ~ Humas FEB UI JAKARTA – Kompetisi CFA Institute Research Challenge kembali digelar di Indonesia. CFA Institute Research Challenge adalah kompetisi global tahunan yang memberikan bimbingan langsung kepada para mahasiswa dan pelatihan intensif dalam analisis keuangan dan etika profesional. Setiap siswa...
Read More
MM FEB UI Buka Pekan GNAM 2020 Bahas Pengelolaan Bisnis Berkelanjutan Ā  Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI Farahiyah Adzani Wardana dan Nisa Adzhani Lutfiputri ~ Mahasiswa MM FEB UI JAKARTA ā€“ Global Network Weeks sebagai salah satu kegiatan rutin dari Global Network for Advanced Management (GNAM), kembali diselenggarakan oleh Magister Manajemen FEB UI...
Read More
Tim Mahasiswa FEB UI Juara 3 Marketing Plan Competition EURECA 2020 Rima Noersita Sarvi ~ Humas FEB UI JAKARTAā€“ Tim mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia yang terdiri dari Leandra Anisah (Manajemen 2017), Millenny (Manajemen 2017) serta Ezra Valentino Purba (Manajemen 2017) berhasil meraih 3rdWinner Marketing Plan Competition dalam kompetisi EURECA 2020 pada kategori...
Read More
Mahasiswa FEB UI Meraih Posisi Pertama Marketing Case Competition pada Marketing Fest 2020 Rima Noersita Sarvi ~ Humas FEB UI SEMARANG ā€“ Sabtu (22/02/20), Universitas Diponegoro menyelenggarakan lomba tingkat nasional bernama ā€œMARKETINGFEST 2020ā€ dengan tema ā€œMarketing Strategy to Increase Profitability and Become Market Leaderā€. Kegiatan lomba ini memberikan peluang untuk membuktikan keterampilan strategi bisnis peserta,...
Read More
MM FEB UI dan Bank Indonesia Hadirkan Kuliah Umum Makroprudensial Ā  Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI JAKARTA ā€“ Magister Manajemen FEB UI bekerjasama dengan Bank Indonesia mengadakan Kuliah Umum dengan tema ā€œKebijakan Makroprudensial Akomodatif Mendorong Pembiayaan Perekonomianā€ Ā di Auditorium MM, Salemba, pada Jumat (6/3/2020). Kuliah umum ini dibuka oleh Ketua Departemen Manajemen FEB...
Read More
FEB UI Gelar Pisah Sambut Pejabat Struktural   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK ā€“ Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia menyelenggarakan Pisah Sambut Pejabat Struktural dengan menyerahan SK pemberhentian pejabat struktural lama dan SK pengangkatan pejabat struktural baru oleh Pj. Dekan FEB UI di ruang Djokosoetono, Gedung Dekanat, pada Rabu 4 Maret,...
Read More
Bidang Studi FEB UI Masuk Ranking Dunia 2020 Delli Asterina~ Humas FEB UI The Quacquarelli Symonds World University Ranking (QS WUR) by Subject tahun 2020Ā mengumumkan bahwa empat rumpun ilmu (broad subject area) Universitas Indonesia (UI) berhasil masuk dalam jajaran pemeringkatan internasional. Ke-empat rumpun ilmu tersebut adalahĀ Social Sciences & ManagementĀ (peringkat 203 dunia),Ā Life Sciences & MedicineĀ (peringkat 451-500...
Read More
Inilah Tips Jana Mahasiswa FEB UI Menjadi Mapres Nasional Rima Noersita Sarvi ~ Humas FEB UI Depok ā€“Ā Pada Sabtu (29/02), Universitas Indonesia menyelenggarakan acara tahunan yaitu UI Open Days 2020. UI Open Days merupakan kegiatan pengenalan program pendidikan dan jalur masuk kuliah di UI, kegiatan ini berlangsung di Balairung Universitas Indonesia. Dalam kegiatan ini, terdapat...
Read More
Dalam Rangka Peningkatan Skill Asisten Dosen, Departemen Manajemen Selenggarakan Pelatihan Ms. Excel dan Software ‘R’ Harryanto Suhardjo, Sintani S. Aristi~ Departemen Manajemen FEB UI Departemen Manajemen FEB UI kali ini menyelenggarakan Pelatihan Software R dan Microsoft Excel untuk meningkatkan kemampuan dan kapasistas asisten dosen dalam pengembangan kompetensi pengajaran laboratorium bagi asisten dosen Departemen Manajemen yang...
Read More
1 2 3 4