November 6, 2019

Day

Inilah Pesan Bambang Brodjonegoro untuk Atasi Ketimpangan Produktivitas Ekonomi Digital   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK – Kajian Ilmu Ekonomi dan Pembangunan (KANOPI) FEB UI mengadakan Seminar 17 Th Economix Global Economic Challenges membahas tentang ā€œKetimpangan di Era Modern: Sebuah Pertanyaan yang Belum Terselesaikanā€ yang berlangsung di Auditorium Soeria Atmadja, Gedung Dekanat,...
Read More
ā€œKita semua tahu apa yang harus dilakukan, kita hanya tidak tahu bagaimana bisa terpilih kembali setelah kita melakukan ituā€.Ā  Begitu ujar Presiden Komisi Eropa Jean-Claude Juncker. Mereka yang mendalami masalah kebijakan tahu, betapa benarnya kata-kata itu. Juncker mungkin terlalu sinis, tapi deskripsinya lugas. Ia memang tak bicara tentang Indonesia, namun ucapannya seperti relevan dengan tantangan...
Read More
Ari Kuncoro : Reorganisasi Mesin PertumbuhanĀ    Struktur kabinet pemerintahan Presiden Joko Widodo periode ke-2 dengan 34 menteri dan 12 wakil menteri (wamen) -dengan beberapa wamen memiliki tugas khusus-, merupakan reorganisasi yang mengingatkan pada struktur gugus tugas (battle group) dalam kemiliteran. Struktur ini memungkinkan untuk membuat suatu tim dengan tugas khusus yang menggunakan sumber daya...
Read More