Mei 2024

Month

Bimbingan Teknis Survei Pengalaman Hidup Perempuan Nasional (SPHPN) Lembaga Demografi FEB UI Diikuti oleh 400 Peserta dari Seluruh Provinsi di Indonesia   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (27/5/2024) – Perkuat komitmen dalam mewujudkan kesetaraan gender dan penghapusan kekerasan terhadap perempuan, Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) berkolaborasi...
Read More
FEB UI dan PermataBank Resmikan Permata Lounge dan Gelar Kuliah Tamu Bahas Peran Teknologi Pada Inklusi Keuangan   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK – (22/5/2024) Teknologi memainkan peran krusial dalam meningkatkan inklusi keuangan di sektor perbankan di seluruh dunia khususnya Indonesia. Dalam hal ini, inklusi keuangan sebagai upaya untuk memastikan bahwa semua...
Read More
Mengulik Tantangan Ekonomi Indonesia Pasca Pilpres di Breakfast Forum ILUNI FEB UI   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK – (20/5/2024) Usai pemilihan presiden (Pilpres) di Indonesia, masyarakat memiliki harapan dan ekspektasi tertentu terhadap arah ekonomi negara. Salah satu tantangan ekonomi pasca Pilpres adalah menjaga stabilitas ekonomi dan mengimplementasikan kebijakan yang mendukung pertumbuhan...
Read More
Lembaga Demografi FEB UI Rilis Hasil Studi Mendalam: Dampak Signifikan Penetrasi Internet Telkomsel Terhadap Perekonomian Digital Indonesia   Jakarta, 16 Mei 2024 – Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) hari ini meluncurkan hasil studi komprehensif bertajuk “Kontribusi Penetrasi Internet Telkomsel Terhadap Perekonomian Indonesia”. Studi yang dilaksanakan selama periode kuarter 3...
Read More
Prof. Balakrishnan Kupas Industrial Relations di Malaysia pada Kuliah Tamu S-1 Reguler Manajemen FEB UI   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK – (16/5/2024) Dean of Centre for Postgraduate Studies University Malaysia Kelantan Prof. Balakrishnan Parasuraman, Ph.D., menjadi pembicara Kuliah Tamu S-1 Reguler Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) untuk...
Read More
Klub Korporasi Bernilai US$ 1 Triliun Oleh: Prof. Dr. Budi Frensidy – Ketua Senat Akademik FEB UI   KONTAN – (13/5/2024) Sejak ahli statistik memperkenalkan ukuran untuk output nasional pada tahun 1930-an, ekonom sepakat mengacu pada produk domestik bruto (PDB) untuk mengukur kebesaran sebuah negara. PDB menggambarkan total nilai barang dan jasa wilayah sebuah negara...
Read More
Ekspedisi Ilmiah, Dekan FEB UI dan Delegasi Cendekiawan Indonesia Telusuri Jejak Akademik dan Inovasi di Shanghai, Xi’an, dan Beijing   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (06/05/2024) Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) Teguh Dartanto, Ph.D., bersama delegasi perwakilan cendekiawan dari wadah pemikir lembaga dan universitas terkemuka di Indonesia diundang...
Read More
FEB UI bersama IAI dan IFAC Gelar Accountancy Education International Seminar ‘Transforming Accounting Education to Anticipate the Dynamic Role of Professional Accountants’   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (02/05/2024) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) bersama Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) dan International Federation of Accountant (IFAC) menggelar IAI – IFAC...
Read More
Promosi Doktor PPIE FEB UI, Rizki Pratomo Sunarwibowo Teliti Peran Koperasi dalam Meningkatkan Kesejahteraan Petani di Indonesia   Nino Eka Putra – Humas FEB UI DEPOK – (2/5/2024) Program Pascasarjana Ilmu Ekonomi (PPIE) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (FEB UI) menye­­lenggarakan sidang terbuka Promosi Doktor Rizki Pratomo Sunarwibowo, yang berlangsung di Auditorium Morowali, Gedung Kelas...
Read More