Berita Terkini

Berita Terkini

Budi Frensidy di IFEF 2021: Cara Menjadi Investor Rasional di Bursa Saham dan Dapat Cuan

Cara Menjadi Investor Rasional di Bursa Saham dan Dapat Cuan   KONTAN.CO.ID – JAKARTA.(6/10/2021) Investor yang rasional merupakan salah satu kunci bursa saham menjadi lebih efisien. Untuk menjadi investor yang rasional, Penulis buku keuangan dan...
Read More

Dubes Amerika Mengaku Iri saat Mengunjungi Universitas Indonesia, Kenapa?

Dubes Amerika Mengaku Iri saat Mengunjungi Universitas Indonesia, Kenapa?   DEPOK – (6/10/2021) Duta besar Amerika Serikat untuk Republik Indonesia, Sung Yong Kim berkunjung ke Universitas Indonesia, Kampus Depok, pada Rabu, 6 Oktober 2021.  Kim mengaku iri...
Read More

Bambang PS Brodjonegoro: Ekonomi Sirkular dan Subsidi Pupuk

Ekonomi Sirkular dan Subsidi Pupuk Oleh: Prof. Bambang PS Brodjonegoro, Ph.D., Guru Besar Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia   Setengah kilogram makanan dibuang setiap harinya oleh setiap orang di Indonesia.  KOMPAS – (6/10/2021) Angka...
Read More

Riset LD FEB UI: Ekosistem Keuangan Digital GoTo Financial Dapat Tingkatkan Inklusi Keuangan UMKM dan Masyarakat di Indonesia

Riset LD FEB UI: Ekosistem Keuangan Digital GoTo Financial Dapat Tingkatkan Inklusi Keuangan UMKM dan Masyarakat di Indonesia   DEPOK – (5/10/2021) Riset terbaru Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) menunjukkan...
Read More

Ari Kuncoro: Rantai Pasokan Dunia dan Inflasi

Rantai Pasokan Dunia dan Inflasi Oleh: Prof. Ari Kuncoro, Ph.D., Rektor Universitas Indonesia   KOMPAS – (5/10/2021) Persepsi bahwa dampak varian Delta akhirnya akan dapat dikendalikan menjadi dasar untuk harga minyak WTI menembus  70 dollar...
Read More

LM FEB UI bersama JMUI Gelar Forum Ilmiah: Menjembatani Ilmu dan Praktik Manajemen Indonesia

LM FEB UI bersama JMUI Gelar Forum Ilmiah: Menjembatani Ilmu dan Praktik Manajemen Indonesia   Nino Eka Putra ~ Humas FEB UI DEPOK – (28-29/9/2021) Lembaga Management Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LM FEB...
Read More

Bincang Sore Departemen Manajemen: Indonesia 4.0 through Social Entrepreneurship

Bincang Sore Departemen Manajemen:  Indonesia 4.0 through Social Entrepreneurship   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (29/9/2021) Dalam Rangkaian Acara Dies Natalis Ke-71, FEB UI menggelar Bincang Sore Seri 1 bersama Departemen Manajemen...
Read More

MRC Departemen Manajemen FEB UI Gelar Presentasi Final Kompetisi Mahasiswa BJM dan MJM

MRC Departemen Manajemen FEB UI Gelar Presentasi Final Kompetisi Mahasiswa BJM dan MJM   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (29/9/2021) Management Research Center (MRC), Departemen Manajemen FEB UI bersama Paragon Corp mengadakan...
Read More

Pembukaan Rangkaian Acara Dies Natalis Ke-71 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia

Pembukaan Rangkaian Acara Dies Natalis Ke-71 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (29/9/2021) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas (FEB UI) menggelar Pembukaan Acara Dies Natalis Ke-71...
Read More
1 88 89 90 91 92 344

Arsip Berita

Recent News

KKI FEB UI Selenggarakan Academic Talk Joint Degree untuk Persiapan Studi Internasional
23 Januari 2026By
Departemen Akuntansi FEB UI Selenggarakan Rapat Dosen Persiapan Semester Genap Tahun Akademik 2025-2026
23 Januari 2026By
Mahasiswa PPIA FEB UI Raih Prestasi di ESGI Dataset Business Plan Competition (ED-BPC) Melalui Inovasi Lex Align
14 Januari 2026By