Berita

Category

Kaum Muda, Penggerak Hadapi Perubahan Iklim Ā  JAKARTA, KOMPAS ā€” (21/8/2021) Dalam menyikapi perubahan iklim, generasi muda menjadi tumpuanĀ pembangunan rendah karbon Indonesia. Untuk menyokong peran tersebut, kaum muda dapat menguatkan keterampilan yang selaras dengan prinsip-prinsip ekonomi hijau serta berkolaborasi dengan berbagai pihak, termasuk pemangku kepentingan dan negara lain. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menilai, dampak...
Read More
ILUNI FEB UI: Peluncuran Buku Indonesia 2045   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (20/8/21) Ikatan Alumni Program Pascasarjana Ilmu Manajemen (ILUNI PPIM) FEB UI menggelar acara ā€œPeluncuran buku Indonesia 2045ā€ secara virtual pada Jumat (20/8/2021). Peluncuran buku Indonesia 2045 merupakan wujud sumbangsih alumni FEB UI terhadap pemikiran pembangunan ekonomi masa depan. Buku...
Read More
Muhammad Hanri di Webinar TNP2K, Bantuan Subsidi Upah di Masa Pandemi COVID-19: Pembelajaran dan Sosialisasi   Rifdah Khalisha – Humas FEB UI DEPOK – (19/8/2021) Anwar Sanusi selaku Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), memaparkan data Kementerian Ketenagakerjaan yang terhimpun di berbagai provinsi wilayah Jawa dan Bali selama pandemi COVID-19. Data tersebut menunjukkan bahwa dari total...
Read More
Survei WCY 2021: Daya Saing Indonesia Naik ke Peringkat 37, Ini Catatannya   Bisnis.com, JAKARTA – (19/8/2021) Survei World Competitiveness Yearbook (WCY) 2021 yang dilakukan oleh Institute Management Development (IMD) menempatkan daya saing Indonesia pada peringkat 37 dari total 64 negara yang didata. Peringkat Indonesia di 2021 sedikit mengalami peningkatan dari posisi tahun 2019 di...
Read More
Sri Mulyani: Fiskal yang Sehat dan Efektif   KOMPAS ā€“ (18/8/2021) Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, defisit anggaran pada 2022 dipatok 4,85 persen karena belanja negara relatif masih tinggi, berkisar 14,69-15,3 persen terhadap PDB, sedangkan penerimaan negara hanya berkisar 10,18-10,44 persen PDB. Menurut Sri Mulyani, pemerintah berkomitmen terus mengelola fiskal yang sehat dan efektif sehingga...
Read More
UI Luncurkan Platform Pembelajaran Daring Makara UI Academy   DEPOK – (17/8/2021) Universitas Indonesia (UI) melakukan peluncuran Makara UI (MUI) Academy bertepatan dengan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada Selasa (17/8), yakni platform pembelajaran daring yang dapat membantu mewujudkan akses pendidikan inklusif. MUI Academy ditujukan agar dapat diakses dimana saja, kapan saja, dan oleh siapa saja....
Read More
Teuku Riefky: Penanganan Pandemi, Ekonom Minta Pemerintah Belajar dari Negara Lain   Bisnis.com, JAKARTA ā€“ (17/8/2021) Pemerintah seharusnya bisa belajar dari negara-negara lain dalam mengatasi Covid-19 jika memang ingin ekonomi bisa benar-benar pulih. Pandemi yang sudah berlangsung 1,5 tahun ini tidak lagi direspons dengan kebijakan yang kurang matang. Ekonom Makroekonomi dan Pasar Keuangan LPEM FEB...
Read More
Mari Elka Bilang Sudah Ada Tanda-Tanda Pemulihan Ekonomi   JAKARTAĀ ā€“ (14/8/2021) Managing Director World Bank Mari Elka Pangestu mengatakan tanda-tanda pemulihanĀ ekonomiĀ dunia sudah terlihat sejalan dengan percepatan vaksinasi dan stimulus yang diberikan pemerintah dari negara-negara. Mantan Menteri Perdagangan ini menilai vaksinasi dan stimulus menjadi kunci utama dalam pemulihan ekonomi Indonesia. ā€œApa yang menjadi proyeksi ke depan...
Read More
Congress of Indonesian Diaspora 6, Pertemukan Diaspora dari Berbagai Belahan Dunia   Liputan6.com, Jakarta ā€“ (14/8/2021) PandemiĀ Covid-19Ā telah mengubah banyak aspek seluruh dunia. Berbagai upaya pun telah dilakukan untuk menekan laju penyebaran Covid-19. Upaya yang telah dilakukan seperti pembatasan kegiatan masyarakat dan meningkatkanĀ vaksinasiĀ agar Indonesia segera bebas dari jerat Covid-19. Congress of IndonesianĀ DiasporaĀ 6 (CID-6) yang akan diselenggarakan...
Read More
Investor Institusi VS Investor Individu Oleh: Prof. Dr. Budi Frensidy ā€“ Guru Besar FEB UI   KONTAN ā€“ (16/8/2021) Di bursa saham Indonesia, investor saham dikelompokkan menjadi beberapa kelompok. Pengelompokan pertama dilakukan berdasarkan asal investor, menjadi investor asing dan domestik. Per akhir Juli 2021 lalu, investor asing yang tercatat di Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI)...
Read More
1 66 67 68 69 70 266